Categories: Lucu

10 Kelakuan Nyeleneh Pengendara Indonesia Pakai Helm Seadanya, Awas Ngakak!

Saat berkendara di jalan raya, keselamatan jiwa memang harus jadi yang utama. Terutama masalah helm, sepele memang, namun nyawa jadi taruhan. Namun sayang banyak orang tak mempedulikan  hal tersebut hanya karena masalah sepele. Mulai dari gerahlah, terburu-burulah hingga amnesia pun pernah jadi alasan.

Masih soal pakai helm di jalan raya, alih-alih memakai yang SNI, beberapa pengendara Indonesia ini malah gunakan seadanya sebagai pelindung kepala. Bayangkan sendiri mulai dari pot hingga timbangan, sempat dipakai mereka. Entah terburu-buru atau sengaja tampil nyeleneh, namun  mereka sukses bikin kita tertawa. Tidak percaya? Simak ulasan berikut.

Itu kepala mau dikiloin?

yang penting SNI [image source]

Bukan fullface lagi, ini helm fullbody, semua badan terlindungi

Helm full body [image source]

Ciaat…. Captain Amerika siap meluncur

Captain America [image source]

Siap pah, gak mungkin kena tilang, yang penting yakin dulu

maunya apa? [image source]

Ini emak-emak maunya apa sih?

Maunya apa? [image source]

Helm khusus, kalau ada tilangan langsung berbuah

Helm go green [image source]

Jangan berpikiran negatif, di kursinya sudah ada label SNI

pakai kursi [image source]

Hanya Emak-emak yang bisa begini, bapak-bapak lewat

Helm khusus emak [image source]

Untung gak ada tulisan buanglah sampah pada tempatnya

Pakai tempat sampah [image source]

Masih helm fullbody, yang ini bapak-bapak

Pakai tong [image source]

Tuh lihat sendiri kan kelakuan para pengendara saat pakai helm, bisa gitu ya. Entah memang itu karena saking terburu-buru atau disengaja, memang hal ini bikin ketawa. Tapi jangan diulangi ya, kalau di jalan raya tetap pakai pelindung SNI, soalnya keselamatan diri lebih utama.

Share
Published by
Arief

Recent Posts

Akun IG Cabinet Couture, Soroti Barang Mahal Pejabat

Kekuatan rakyat dunia maya memang sangat luar biasa. Seperti angin yang berhembus di celah-celah sempit,…

2 weeks ago

Gerakan Stop Tot Tot Wuk Wuk, Kritik pada Patwal Arogan di Jalan

Ada yang baru dari masyarakat untuk bangsa Indonesia. Setelah sekian lama cuma bisa menggerutu, kini…

2 weeks ago

Musala di Ponpes Ambruk, Timpa Santri yang Habis Salat Asar

Senin, (29/9/2025) menjadi hari yang memilukan bagi keluarga besar Pondok Pesantren Al Khoziny, Desa Buduran,…

2 weeks ago

Habis Dikritik, BPMI Kembalikan ID Pers Istana Jurnalis CNN yang Tanya Soal MBG

Sedang ramai di media sosial dan media massa tentang aksi nekat Biro Pers, Media, dan…

2 weeks ago

Ribuan Murid Keracunan, MBG Didesak Evaluasi

Sudah sembilan bulan berjalan, program Makan Bergizi Gratis (MBG)  menjadi mega proyek yang penuh tanda…

2 weeks ago

Sosok Glory Lamria, Diaspora yang Disorot Pasca Sambut Prabowo dan Berenang di Hotel Mahal

Nama Glory Lamria kini menjadi sorotan warganet. Paras cantik diaspora yang tinggal di Amerika Serikat…

2 weeks ago