Cicharito dan Iszhizki [Sumber Gambar]
Selain dicocok-cocokan dengan wajah para selebritis, ternyata diam-diam para warganet yang budiman juga kerap menyamakan pemain bola dengan tokoh kartun. Meski sebetulnya tidak seratus persen mirip, tapi bila tidak amati dengan detail bisa-bisa mereka di terlihat kembar. Terkait hal ini, rupanya tidak satu atau dua pemain bola saja yang disamakan parasnya dengan tokoh digital tersebut.
Nah, jadi seperti apakah aktor lapangan hijau tersebut jika dicocok logikan dengan tokoh kartun. Apakah wajahnya kalah tampan, atau benar-benar ternyata ada kemiripan mutlak satu sama lain? Dari pada bertanya-tanya dalam pikiran, mari ikuti Boombastis masuk di ulasan berikut ini untuk membuktikan hal tersebut. Yuk let’s go.
Melihat-melihat gambar-gambar tadi, mungkin kita jadi tambah yakin kalau memang manusia diciptakan dengan banyak kemiripan. Ya, selagi tidak melanggar aturan tentu punya kemiripan dengan siapa saja hal yang lumrah. Kalau kamu kira-kira mirip tokoh kartun siapa sobatku? jawab di komen yaaa.
Kekuatan rakyat dunia maya memang sangat luar biasa. Seperti angin yang berhembus di celah-celah sempit,…
Ada yang baru dari masyarakat untuk bangsa Indonesia. Setelah sekian lama cuma bisa menggerutu, kini…
Senin, (29/9/2025) menjadi hari yang memilukan bagi keluarga besar Pondok Pesantren Al Khoziny, Desa Buduran,…
Sedang ramai di media sosial dan media massa tentang aksi nekat Biro Pers, Media, dan…
Sudah sembilan bulan berjalan, program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi mega proyek yang penuh tanda…
Nama Glory Lamria kini menjadi sorotan warganet. Paras cantik diaspora yang tinggal di Amerika Serikat…