Bulan Agustus menjadi waktu yang paling dinanti oleh penduduk Indonesia. Pasalnya pada bulan tersebut negara kita merayakan kemerdekaan bukti bebas dari penjajah. Oleh sebab itu, diadakan berbagai acara untuk memperingatinya, mulai dari upacara hingga lomba antar kampung yang selalu ramai diikuti.
Bicara soal lomba Agustusan, beberapa netizen sempat mengunggah meme mengenai momen tersebut. Alih-alih mengadakan lomba makan kerupuk dan sebagainya, yang ada malah perlombaan tak biasa ingin diselenggarakan. Berikut meme kocak mengenai lomba tak biasa karangan netizen itu.
Kekuatan rakyat dunia maya memang sangat luar biasa. Seperti angin yang berhembus di celah-celah sempit,…
Ada yang baru dari masyarakat untuk bangsa Indonesia. Setelah sekian lama cuma bisa menggerutu, kini…
Senin, (29/9/2025) menjadi hari yang memilukan bagi keluarga besar Pondok Pesantren Al Khoziny, Desa Buduran,…
Sedang ramai di media sosial dan media massa tentang aksi nekat Biro Pers, Media, dan…
Sudah sembilan bulan berjalan, program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi mega proyek yang penuh tanda…
Nama Glory Lamria kini menjadi sorotan warganet. Paras cantik diaspora yang tinggal di Amerika Serikat…