Categories: Lucu

Inilah yang Terjadi Saat Pesan Makanan tapi Abang Ojolnya Salah Paham

Ojek online ataupun Ojol sekarang merupakan kebutuhan setiap orang. Tentu dong, kehadiran jasa transportasi satu ini memang sangat membantu sekali. Mereka yang tadinya memang tidak bisa naik motor atau tidak punya kendaraan, bisa langsung order ojol. Orang yang sudah kelaparan tapi malas pergi pun bisa tertolong dengan adanya ojol.

Singkatnya, ojol bisa menjadikan mereka yang malas menjadi tambah malas [jangan ambil hati ya, gaes]. Nah, kegiatan pesan makanan ini tambah asik kalau ada promo sana sini yang bisa membuat si pemesan tak keluar banyak uang. Namun, tak jarang juga terjadi kesalahpahaman di antara yang order dan ojol-nya, seperti beberapa cerita di bawah ini.

Duh, gimana ya perasaan mbak-mbak yang mengukir tulisan di kue ini?

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

👧: boleh dikasi ucapan  “happy birthday mba venty” ya mas

👨: baik mbak

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

Lihat beginian aja langsung ketawa akutuuuuu

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

Mungkin si penulis sudah tak heran lagi ya, karena sering dapat orderan ‘tulisan’ yang aneh-aneh

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

Hmmm, ada tulisan ‘trims’ nya di ujung, itu buat kamu bang ojol bukan kuenya 😀

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

Udah benar nih padahal, masih aja salah paham

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

Atau mungkin, “udah sesuai aplikasi ya pak!”

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

Nah, kalau kata netizen biar lebih bervariasi, guys

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

Babang ojolnya keren juga nih, sampai menitipkan tulisan begini

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]

Nah, enggak Cuma membelikan saja, tapi juga ikut merayakan si Mas ojolnya

Cerita pesan makanan dengan ojol [sumber gambar]
Memang sih, kata ini, anu, itu, di sana, di situ itu kerap memunculkan kesalahpahaman. Jadi, kalau misalnya kamu order makanan, pastikan ya bahwa kamu menjelaskan dengan sangat detail sampai si abang ojol paham. Kalau enggak, ya kejadian seperti di atas akan terulang lagi, hehe.

Share
Published by
Ayu

Recent Posts

Virzha Tiba-Tiba Menikah, Banyak Netizen Salfok dengan Istri yang Begitu Cantik

Patah hati tampaknya tengah dialami para fans juara ketiga Indonesian Idol musim ke-8 sekaligus vokalis…

4 days ago

Fakta Rosmini Pengemis Viral, Tinggal di Jalanan Belasan Tahun hingga Diduga ODGJ

Beberapa waktu lalu, viral sebuah video yang memperlihatkan seorang pengemis karena aksinya yang dianggap meresahkan.…

5 days ago

4 Fakta Timnas Indonesia Masuk Semifinal, Larangan Nobar hingga Kalah dari Uzbekistan

Masyarakat Indonesia sedang berbahagia dan bangga terhadap Tim Nasional (Timnas) Indonesia yang baru saja menorehkan…

6 days ago

Buat Video Penistaan Agama, Tiktoker Galih Loss Ditangkap

Media sosial kini menjadi tempat berbagi cerita dan mencari hiburan, tak heran banyak orang yang…

1 week ago

Dubai Dihantam Hujan Badai Sebabkan Banjir, Puluhan Nyawa Melayang

Jakarta banjir, sudah menjadi “acara” tahunan yang membuat banyak warga menjadi lebih “santuy” saat menghadapinya.…

1 week ago

Seorang Ibu Harus Kehilangan Bayinya karena Dipijat Nenek Buyut Sejak Baru Lahir

Siapa sangka sebuah pijatan yang bisa merelaksasi dan menyembuhkan penyakit pada orang dewasa, bisa berujung…

1 week ago