Kamu pasti sudah sangat paham kalau tinggal di Indonesia, itu artinya kamu harus siap dengan segala mitos serta banyak misteri yang konon tak bisa dipecahkan dengan sains. Padahal, kalau kita bertanya kepada orang-orang luar, jarang sekali mereka percaya dengan yang namanya hantu, makhluk gaib, serta berbagai macam hal yang tidak bisa terbukti secara real berdasarkan ilmu pengetahuan.
Namun, itulah uniknya Indonesia. Dari banyak mitos yang bertebaran, kita akan membahas Pulung Gantung, makhluk yang katanya bisa membuat seseorang bunuh diri dan meregang nyawa. Daripada berlama-lama, yuk langsung saja cuss ke pembahasan ya!
BACA JUGA: Pulung Gantung, Makhluk Gaib yang Dipercaya Bisa Membuat Manusia Bunuh Diri
Pulung Gantung ini menjadi mitos yang banyak dipercaya. Bahkan, saat dibuatkan filmnya, sang sineas juga menyentil sedikit kepercayaan yang sudah mendarah daging ini. Semoga ke depan tak ada lagi kejadian menyedihkan yang melibatkan Pulung Gantung sebagai penyebabnya.
Di tengah gejolak politik terus menerus yang dipicu oleh presidennya, Amerika Serikat memberi kejutan baru…
Baru di Indonesia, ketika teror mengguncang sebuah institusi pendidikan. Di tengah-tengah pelaksanaan salat Jumat (7/11/2025)…
Ada yang terbang sampai lupa pulang. Seperti itulah harga emas akhir-akhir ini. Terus melambung tinggi…
Kabar gembira untuk warga Arab Saudi, atau mungkin Warga Negara Indonesia yang bermukim di sana.…
Sedang ramai di media sosial tentang di-blacklist-nya Indonesia dalam daftar kandidat tuan rumah Olimpiade oleh…
Tiada hari tanpa netizen mencari keadilan untuk orang-orang yang teraniaya. Kali ini kejadian yang tidak…