Bukan hal yang asing lagi deh ketika bunyi klakson bisa memancing amarah pengendara di jalan raya. Banyak kasus yang ditangani polisi hanya gara-gara benda satu ini. Salah satunya adalah yang menimpa HenCe Tjia dan Mochamad Talha warga Surabaya. Dilansir dari jatimnow.com, pria yang bernama HenCe Tjia hampir dibacok dengan pedang oleh Talha dikarenakan tidak terima keponakannya diperingatkan menggunakan klakson. Padahal, keponakan Talha pada saat itu menggunakan bahu jalan ketika mengendarai motor.
Nah, berawal dari klakson semuanya menjadi berabe. Bahkan masih ada kasus lain yang lebih parah daripada peristiwa satu ini. Padahal sebenarnya, membunyikan klakson itu ada aturannya Sahabat Boombastis. Tidak bisa sembarangan membunyikan benda yang terkadang dianggap berisik oleh orang banyak.
Jadi intinya, klakson hanya boleh kita gunakan untuk keselamatan lalu lintas dan melewati kendaraan bermotor lainnya. Akan tetapi, kita juga enggak boleh seenaknya untuk membunyikan klakson tersebut Sahabat Boombastis. Dilansir dari nasional.kompas.com, kalau klakson dianjurkan tidak dibunyikan pada malam hari karena bisa memakai lampu kendaraan. Selanjutnya, klakson juga cukup dibunyikan sekali saja agar tidak merusak konsentrasi pengendara lainnya.
Kekuatan rakyat dunia maya memang sangat luar biasa. Seperti angin yang berhembus di celah-celah sempit,…
Ada yang baru dari masyarakat untuk bangsa Indonesia. Setelah sekian lama cuma bisa menggerutu, kini…
Senin, (29/9/2025) menjadi hari yang memilukan bagi keluarga besar Pondok Pesantren Al Khoziny, Desa Buduran,…
Sedang ramai di media sosial dan media massa tentang aksi nekat Biro Pers, Media, dan…
Sudah sembilan bulan berjalan, program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi mega proyek yang penuh tanda…
Nama Glory Lamria kini menjadi sorotan warganet. Paras cantik diaspora yang tinggal di Amerika Serikat…