Seperti yang kita tahu, kalau Prabowo Subianto dan Titiek Soeharto telah mengakhiri biduk rumah tangganya pada tahun 1998 silam. Entah karena alasan apa mereka harus bercerai, tapi banyak orang menyayangkan hal tersebut lantaran Prabowo-Titiek adalah pasangan serasi.
Namun, perpisahan mereka bukan berarti membuat keduanya tak bersilaturahmi kembali. Bahkan di beberapa kesempatan, keduanya terlihat bersama dan tampak mesra. Banyak yang menyangka jika Prabowo dan juga Titiek mengalami Cinta Lama Bersemi Kembali alias CLBK. Seperti beberapa momen yang buktikan kalau mereka tetap baik-baik saja meski sudah lama berpisah.
Kedekatan keduanya terlihat ketika mereka sama-sama menghadiri acara kemerdekaan di Universitas Bung Karno. Kejadian ini disampaikan oleh Priyo Budi Santoso selaku Sekretaris Jenderal Partai Berkarya. Ia menyebutkan jika keduanya tampak duduk berjauhan pada awalnya.
Menyambut Hari ASI sedunia pada tanggal 1 Agustus 2018 lalu, Titiek Soeharto memposting sebuah foto di akun instagramnya. Wanita yang bernama asli Siti Hediati Hariyadi tersebut mengunggah foto dirinya dengan anaknya saat putranya masih bayi.
Ketika Prabowo dan juga Sandiaga mendaftarkan diri sebagai kandidat capres cawapres 2019, mereka tak hanya datang berdua. Prabowo-Sandi ditemani oleh partai politik pengusung dan pendukungnya. Salah satunya adalah Titiek Soeharto yang menjabat menjadi Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Berkarya.
Momen-momen kebersamaan Prabowo-Titiek memang sudah terlihat sejak awal dimulainya kampanye Pilpres 2019. Mereka sering terlihat bersama bahkan juga memposting foto nostalgia keduanya. Hal ini membuktikan kalau perpisahan tak harus berakhir dengan permusuhan. Siapa tahu keduanya bisa rujuk kembali seperti doa dari para warganet.
Kekuatan rakyat dunia maya memang sangat luar biasa. Seperti angin yang berhembus di celah-celah sempit,…
Ada yang baru dari masyarakat untuk bangsa Indonesia. Setelah sekian lama cuma bisa menggerutu, kini…
Senin, (29/9/2025) menjadi hari yang memilukan bagi keluarga besar Pondok Pesantren Al Khoziny, Desa Buduran,…
Sedang ramai di media sosial dan media massa tentang aksi nekat Biro Pers, Media, dan…
Sudah sembilan bulan berjalan, program Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi mega proyek yang penuh tanda…
Nama Glory Lamria kini menjadi sorotan warganet. Paras cantik diaspora yang tinggal di Amerika Serikat…