Foto keturunan Mat Depok, engkong Misar [image source]
Dijuluki Mat Depok, nama aslinya adalah Daeran. Lelaki yang seringkali memakai jas hitam tanpa dalaman ini, kerap membuat gentar penjajah di masa sebelum kemerdekaan dan sesudahnya.
Meski perawakan tubuhnya cenderung kurus, ia disegani karena senjata tajam dan peluru seolah tak mampu menembus kulitnya. Beneran lho, pernah ada kisah di mana Mat Depok diuji bacok oleh sang guru dan ternyata tidak mempan. Meski begitu, kelihaiannya dalam banyak hal, berkali-kali membuat dirinya harus berurusan dengan penjajah dan keluar masuk penjara di masa itu. Ia juga punya riwayat cinta yang unik. Apa saja ulah Mat Depok yang membuat penjajah resah? Berikut ini kisahnya.
Setelah kedaulatan negara telah didapat, Mat Depok memilih hidup seperti rakyak pada umumnya bersama ketiga istrinya. Keseharian dijalankannya dengan membersihkan makam Tanah Baru, tak jauh dari rumahnya. Meski tak banyak orang yang mengenal mantan pejuang kemerdekaan itu, meski pula tak tercatat dalam sejarah, namun masih banyak orang asli Tanah Baru, Kota Depok yang mengenang kisah hidupnya walau hanya dari mulut ke mulut.
Di tengah gejolak politik terus menerus yang dipicu oleh presidennya, Amerika Serikat memberi kejutan baru…
Baru di Indonesia, ketika teror mengguncang sebuah institusi pendidikan. Di tengah-tengah pelaksanaan salat Jumat (7/11/2025)…
Ada yang terbang sampai lupa pulang. Seperti itulah harga emas akhir-akhir ini. Terus melambung tinggi…
Kabar gembira untuk warga Arab Saudi, atau mungkin Warga Negara Indonesia yang bermukim di sana.…
Sedang ramai di media sosial tentang di-blacklist-nya Indonesia dalam daftar kandidat tuan rumah Olimpiade oleh…
Tiada hari tanpa netizen mencari keadilan untuk orang-orang yang teraniaya. Kali ini kejadian yang tidak…