Keberadaan Gim populer seperti Player Unknown’s Battlegrounds alias PUBG, mendadak jadi pembicaraan warganet di dunia maya. Pasca terjadinya serangan mematikan di dua buah masjid Selandia Baru, permainan bergenre Battle Royale itu juga memantik perhatian dari Majelis Ulama Indonesia (MUI).
Dilansir dari tirto.id, lembaga tersebut bahkan mengkaji mengenai pelarangan permainan PUBG karena dinilai menimbulkan mudarat. Alhasil, hal ini pun sempat menjadi obrolan di kalangan warganet hingga memunculkan hastag #PUGBHaram. Tak hanya sekali ini, MUI juga punya rekam jejak mengenai fatwa yang dulu juga tak kalah menghebohkan masyarakat Indonesia
BPJS sempat difatwa haram
Rokok masuk sebagai benda berbahaya yang diharamkan

Jika pada setiap ijtima yang dikeluarkan oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) melahirkan keputusan satu suara mengenai halal dan haram, ternyata tidak berefek pada rokok. Laman nasional.kompas.com menuliskan, timnya terpecah menjadi dua suara saat membahas benda mungil yang populer di masyarakat tersebut. Namun pada akhirnya, MUI mengeluarkan fatwa haram untuk rokok. Pengumuman itu disampaikan beserta sejumlah pertimbangan dan pendapat yang berbeda itu. “Ada dua pendapat, tidak terselesaikan. Yang satu mengatakan haram, satu mengatakan makruh,” kata Ma’ruf yang dikuti dari nasional.kompas.com.
Pakaian Ala Jilboobs juga diharamkan
Apakah PUBG ‘haram’ juga?
BACA JUGA: Banyak Korban Berjatuhan, 4 Negara Ini Membenci Kehadiran PUBG Mobile
Perkara halal dan haram memang terasa sangat sensitif di Indonesia. Selain memang dihuni oleh mayoritas muslim, hal-hal demikian sering menjadi perdebatan karena masyarakat terbelah menjadi dua kubu yang saling pro dan kontra satu sama lain. Kini menyusul permainan gim macam PUBG yang masih dikaji oleh MUI, apakah halal ataukah haram di Indonesia. Gimana menurutmu Sahabat Boombastis?
Referensi sumber tulisan:
1. MUI Kaji Fatwa Haram Gim PUBG, Perlukah?
https://tirto.id/mui-kaji-fatwa-haram-gim-pubg-perlukah-dj8z
2. Kominfo Siap Tindaklanjuti Permintaan Blokir Game PUBG
https://tirto.id/kominfo-siap-tindaklanjuti-permintaan-blokir-game-pubg-dj32
3. Fatwa haram ‘Jilboobs’ menuai reaksi
https://www.bbc.com/indonesia/berita_indonesia/2014/08/140808_indonesia_jilboobs
4. Ketum MUI Ungkap Sulitnya Keluarkan Fatwa Haram untuk Rokok
https://nasional.kompas.com/read/2017/01/17/14153171/ketum.mui.ungkap.sulitnya.keluarkan.fatwa.haram.untuk.rokok.
5. Ini Alasan MUI Beri Fatwa Haram BPJS Kesehatan
https://nasional.tempo.co/read/687699/ini-alasan-mui-beri-fatwa-haram-bpjs-kesehatan
6. MUI Sebut BPJS Kesehatan Siap Menjalankan Prinsip Syariah
https://nasional.tempo.co/read/1086537/mui-sebut-bpjs-kesehatan-siap-menjalankan-prinsip-syariah