Categories: Trending

Inspirasi dari Anak Tak Memiliki Kaki Namun Rajin Sholat dan Pantang Menyerah

Manusia terkadang sulit untuk bersyukur dan lebih sering mengeluh. Kena macet, komplain. Uang habis, komplain lagi. Padahal mereka memiliki tubuh yang sempurna dan sehat. Jika Anda kerap merasakan hidup ini berat, maka lihatlah anak laki-laki ini.

Ia tidak memiliki kaki, fisiknya tidak sempurna namun ia tidak menyalahkan Tuhan. Justru ia bersyukur masih diberi waktu untuk hidup dan menghirup udara di pagi hari. Dengan segala keterbatasan yang ia miliki, bocah ini melangkah ke masjid menggunakan tangannya, ikut sholat berjamaah saat kumandang Adzan diserukan.

Sebuah video yang diunggah di Youtube ini merekam bagaimana bocah ini sholat dengan kemampuan yang ia punya. Terlihat kesulitan, tapi ia tidak mengeluh sama sekali. Ia justru ‘menampar’ kita semua yang punya fisik sehat dan tidak kurang suatu apa namun masih sering menunda ibadah dan hobi mengeluh.

Bocah ini tidak bisa mengikuti gerakan sholat seperti kita yang punya tubuh sempurna. Tapi lihatlah, ia berusaha keras untuk menjalankan seluruh rangkaian ibadah dengan khusyuk dan juga semampunya. Mari kita bersyukur, jangan lupa untuk rajin beribadah dan berterimakasih pada Tuhan karena telah memberikan segala yang kita miliki hingga hari ini.

Share
Published by
Admin

Recent Posts

Gerakan Stop Tot Tot Wuk Wuk, Kritik pada Patwal Arogan di Jalan

Ada yang baru dari masyarakat untuk bangsa Indonesia. Setelah sekian lama cuma bisa menggerutu, kini…

9 hours ago

Musala di Ponpes Ambruk, Timpa Santri yang Habis Salat Asar

Senin, (29/9/2025) menjadi hari yang memilukan bagi keluarga besar Pondok Pesantren Al Khoziny, Desa Buduran,…

9 hours ago

Habis Dikritik, BPMI Kembalikan ID Pers Istana Jurnalis CNN yang Tanya Soal MBG

Sedang ramai di media sosial dan media massa tentang aksi nekat Biro Pers, Media, dan…

2 days ago

Ribuan Murid Keracunan, MBG Didesak Evaluasi

Sudah sembilan bulan berjalan, program Makan Bergizi Gratis (MBG)  menjadi mega proyek yang penuh tanda…

4 days ago

Sosok Glory Lamria, Diaspora yang Disorot Pasca Sambut Prabowo dan Berenang di Hotel Mahal

Nama Glory Lamria kini menjadi sorotan warganet. Paras cantik diaspora yang tinggal di Amerika Serikat…

4 days ago

Kasus Walikota Prabumulih Pecat Kepala Sekolah Anaknya, Sebut Berita di Media Hoaks

Kasus pencopotan jabatan Kepala Sekolah SMPN 1 Prabumulih, Sumsel terus bergulir bak bola panas. Apalagi…

1 week ago