Categories: Entertainment

Inilah 11 Transformasi Asmirandah, dari ‘Ratu Sinetron’ Hingga Tak Terdengar Lagi Kabarnya

Beberapa tahun silam, rasanya kurang afdol melewatkan hari-hari tanpa kehadiran Asmirandah di layar kaca. Pasalnya, gadis yang sekarang sudah resmi dipinang ini menjadi ratu sinetron yang tak pernah absen dari dunia hiburan tanah air.

Lama tak terdengar kabarnya, kini sosok yang dulunya imut-imut sudah tumbuh menjadi hot mama. Meskipun begitu, penampilannya tetap bikin deg deg ser. Dalam ulasan kali ini, Boombastis.com akan menyajikan transformasi Asmirandah dari masih cabe rawit hingga sudah diperistri oleh Jonas Rivano.

Umur segini aja udah kelihatan cakep, gimana gedenya nggak bikin dengkul lemes

Le Petitte Asmirandah [image source]

Wah, akrabnya Andah dan Yuki, ada yang tahu ini saat syuting sinetron apa?

Andah and Yuki [image source]

Asmirandah jaman bandana. Kalau ada yang ngakak fix ketahuan umurnya nih!

Jaman Bandana [image source]

Mulai beranjak remaja semakin gemes dibuatnya

Puberty [image source]

Meski sudah gede tetep nggak hilang ya baby face-nya!

Mulai Dewasa [image source]

Jaman-jaman masih lengket dengan sang Mantan, Dude Herlino nih

Jaman Pacaran sama Dude [image source]

All Hail Ngademin! Melihat jilbabnya membuatku ingin berteduh di bawahnya~

Ngademin [image source]

Fase ini sepertinya Asmirandah sudah mulai dekat dengan Jonas, bikin potek hati abang, dek

Ratu Sinetron [image source]

Semenjak menikah sudah tak pernah lagi muncul di tivi, kangen tau nggak, kangen!

Married [image source]

Udah jadi Mamud masih kaya sebaya dengan personel JKT48 ya

Hot Mama [image source]

Kira-kira begini Asmirandah kalau sudah gendong bayi nanti, kamu sudah siap?

Jikalau [image source]
Itulah 11 transformasi Asmirandah dari tahun ke tahun. Meski sudah jarang tampil di televisi, rasanya sosoknya tetap menemani hari-hari kita ya. Penulis mewakili pesan boombers semua pada suami Andah, jangan coba kau sakiti, bila tak mau mati~~~

Share
Published by
Harsadakara

Recent Posts

Lagi Ramai, Penipuan Modus ‘Cari iPhone Hilang,’ Waspadai Ciri-Cirinya

Namanya juga penipu. Akan selalu ada cara untuk membuat korbannya tidak berkutik demi merampas harta…

4 days ago

Rombongan Klub Motor Sunmori VS Warga Pengguna Matic Berujung Emosi

Sunmori atau Sunday Morning Ride adalah salah satu hobi masyarakat Indonesia. Para pemilik kendaraan roda…

5 days ago

Kasus Keracunan MBG di MAN 1 Cianjur, Korban Terus Bertambah

Makan Bergizi Gratis (MBG) nampaknya harus secepatnya melakukan penyempurnaan. Pasalnya, masih banyak ditemui beragam kasus…

1 week ago

Wafatnya Tinggalkan Duka, Inilah Pesan dan Kesan Indah Paus Fransiskus Bagi Indonesia

Paus Fransiskus tutup usia pada hari Senin 21 April 2025. Berita yang cukup mengagetkan mengingat…

1 week ago

Katanya Krisis Ekonomi Kok Malah Borong Emas, Ada Apa?

Sudah bukan rahasianya Donald Trump saja, seluruh dunia juga tahu kalau umat manusia sedang terancam…

2 weeks ago

Beruntun, Terungkapnya 3 Kasus Pelecehan Pasien oleh Dokter yang Bikin Miris

Kasus pelecehan pasien yang melibatkan dokter saat ini marak menjadi buah bibir masyarakat. Kejadiannya nyaris…

2 weeks ago