Categories: Entertainment

Inilah 13 Potret Transformasi Marshanda, dari Imut-imut Hingga Jadi Janda Cantik Incaran Para Pria

Nama Marshanda mungkin sudah tak asing lagi di telinga kita. Pasalnya, bukan hanya karena kontroversi, tapi juga sepak terjangnya di dunia hiburan yang cukup lama bertahan. Ia mengawali karir menjadi pemain sinetron dan bintang iklan hingga namanya melejit.

Sempat terseret kontroversi video yang ia unggah ke YouTube, dirinya pun menyatakan hal tersebut didasari oleh penyakit yang dideritanya; bipolar disorder. Selain itu, berita tentang dirinya melepas hijab pun sempat ramai. Terlepas dari itu, Boombastis.com akan merangkum perjalanan Marshanda lewat transformasinya berikut ini.

Memulai debutnya menjadi gadis yang imut nan cantik

Marshanda Kecil [image source]

Wajahnya yang gemesin ini menarik perhatian banyak cowok 90an loh!

Le Petite Caca [image source]

Apalagi ketika sudah beranjak remaja begini, banyak yang ngantri! Kamu salah satunya?

Remaja [image source]

Ia pun masih aktif di sinetron sebelum tiba-tiba banyak skandal tentang dirinya

Sinetron Marshanda [image source]

Skandal pertama: rambutnya dicat warna pirang yang bikin heboh semua pihak

Rambut Pirang [image source]

Skandal kedua: Ia diduga stress karena mengunggah video curhatannya ke YouTube

Disebut Gila [image source]

Namun, setelah berhijab ia pun terlepas dari semua komentar negatif. Adem juga yes~

Berhijab [image source]

Nggak lama, ia malah tercyduk melepas jilbab. Duh, aya-aya wae ni mbak Caca

Lepas Jilbab [image source]

Caca juga sering bereksperimen dengan rambutnya hingga bikin geleng-geleng kepala

Gonta Ganti Warna Rambut [image source]

Kalau lagi ‘normal’ gini padahal cantik kebangetan ya guys!

Caca Zaman Now [image source]

Publik sempat geger juga ketika ia disebut-sebut ikut dengan genk sosialita Nia Ramadhani

Marshanda Girls Squad [image source]

Putri semata wayangnya pun sudah tumbuh besar dan mirip sekali dengan dirinya

Caca dan Siena [image source]

Kegiatan terkininya pun masih tak jauh-jauh dari dunia hiburan

Caca Terkini [image source]
Itulah 13 potret yang mewakili transformasi Marshanda mulai dari memerankan karakter Lala di Bidadari hingga menjadi ibu-ibu hot seperti sekarang. Meski agaknya sebuah kontroversi tak bisa lepas dari dirinya, Marshanda tetap mencoba bertahan dan terus berkarya di dunia hiburan. Salut untuk Caca!

Share
Published by
Harsadakara

Recent Posts

Lagi Ramai, Penipuan Modus ‘Cari iPhone Hilang,’ Waspadai Ciri-Cirinya

Namanya juga penipu. Akan selalu ada cara untuk membuat korbannya tidak berkutik demi merampas harta…

3 days ago

Rombongan Klub Motor Sunmori VS Warga Pengguna Matic Berujung Emosi

Sunmori atau Sunday Morning Ride adalah salah satu hobi masyarakat Indonesia. Para pemilik kendaraan roda…

4 days ago

Kasus Keracunan MBG di MAN 1 Cianjur, Korban Terus Bertambah

Makan Bergizi Gratis (MBG) nampaknya harus secepatnya melakukan penyempurnaan. Pasalnya, masih banyak ditemui beragam kasus…

1 week ago

Wafatnya Tinggalkan Duka, Inilah Pesan dan Kesan Indah Paus Fransiskus Bagi Indonesia

Paus Fransiskus tutup usia pada hari Senin 21 April 2025. Berita yang cukup mengagetkan mengingat…

1 week ago

Katanya Krisis Ekonomi Kok Malah Borong Emas, Ada Apa?

Sudah bukan rahasianya Donald Trump saja, seluruh dunia juga tahu kalau umat manusia sedang terancam…

1 week ago

Beruntun, Terungkapnya 3 Kasus Pelecehan Pasien oleh Dokter yang Bikin Miris

Kasus pelecehan pasien yang melibatkan dokter saat ini marak menjadi buah bibir masyarakat. Kejadiannya nyaris…

2 weeks ago