in

5 Fakta yang Belum Kamu Ketahui Soal Kapal Titanic

5. Kunci yang Harusnya Bisa Menyelamatkan Ribuan Nyawa

Awak kapal memang sangat membutuhkan teropong untuk mengawasi rute perjalanan kapal. Namun, dua awak kapal Fredrick Fleet dan Reginald Lee tidak menggunakan teropong dan tidak melihat gunung es yang membentang di hadapan Titanic. Akhirnya sang kapal raksasa membentur gunung es itu dan mengalami kerusakan parah.

Der Untergang der Titanic
Kunci yang bisa menyelamatkan ribuan nyuawa (wikipedia)

Teropong yang diperlukan tersebut ternyata ada di sebuah loker, yang kuncinya dipegang oleh David Blair. Davide Blair sendiri tiba-tiba dicoret dari daftar kru kapal beberapa hari sebelum kapal berangkat. Setelah namanya dicoret, Blair lupa memberikan kunci loker berisi teropong, yang harusnya dia berikan kepada Fredrick dan Reginald. Kalau saja kedua pria itu berhasil menemukan kunci dan memakai teropong, mungkin saja Titanic tidak akan menabrak gunung es.

Itu tadi beberapa fakta yang jarang diketahui soal Titanic. Namun, meski terus berkembang beberapa spekulasi soal tenggelamnya kapal ini, penyebab karamnya kapal ditengarai disebabkan oleh banyak sekali faktor, salah satunya faktor kelebihan kapasitas penumpang dan lainnya. Hingga saat ini, kapal Titanic masih menjadi misteri yang menarik perhatian banyak orang.

Semoga teknologi dan ilmu pengetahuan manusia semakin canggih dan bijak dalam membuat kendaraan. Sehingga kecelakaan berkendara bisa ditekan menjadi seminim-minimnya. (HLH)

Written by Centralismo

Leave a Reply

Lebih Bisa Mengenali Ancaman Bahaya

5 Bukti Bahwa Wanita Punya Kekuatan Super

Menginap di Hotel Transparan, Saat Privasimu Dilihat Semua Orang!