Keluarga Gen Halilintar tengah diterpa isu tak sedap. Sang ayah, Halilintar Anofial Asmid diduga menjadi pengikut aliran sesat bernama Darul Arqam. Rumor tersebut rupanya sudah muncul beberapa tahun lalu di Twitter. Namun baru-baru ini, isu itu semakin santer.
Pihak keluarga pun sampai ikut angkat bicara mengenai kabar kurang menyenangkan yang menimpa ayah Atta Halilintar. Tak hanya itu, Majelis Ulama Indonesia (MUI) juga mengeluarkan fatwa tentang ajaran yang diduga diikuti oleh mertua Aurel itu. Simak berita selengkapnya berikut ini.
Sebuah akun Twitter @_HaddapP menulis bahwa sumber kekayaan Gen Halilintar adalah dari ajaran sesat Darul Arqam. Sang pemilik akun juga menyebut para pengikut Darul Arqam wajib menyerahkan hartanya.
Adiknya, Anofial Hasmid, akhirnya menanggapi isu tersebut. Ia menegaskan kabar yang memberitakan ayah Atta mengikuti jamaah atau organisasi sesat adalah tidak benar. Paman Atta itu justru mengatakan bahwa Darul Arqam adalah sedikit dari organisasi yang menerapkan sunnah Rasulullah.
BACA JUGA: Pernah Nikah 25 Kali dan Lakukan Ajaran Sesat, Ini Kabar Eyang Subur yang Makin Tajir
Sejak rumor keterlibatannya dengan ajaran sesat, ayah Atta belum pernah memberikan klarifikasi. Ia tetap sibuk membuat vlog bersama istri dan anak-anaknya. Keluarga Gen Halilintar pun tampak menikmati ibadah umroh bersama.
Namanya juga penipu. Akan selalu ada cara untuk membuat korbannya tidak berkutik demi merampas harta…
Sunmori atau Sunday Morning Ride adalah salah satu hobi masyarakat Indonesia. Para pemilik kendaraan roda…
Makan Bergizi Gratis (MBG) nampaknya harus secepatnya melakukan penyempurnaan. Pasalnya, masih banyak ditemui beragam kasus…
Paus Fransiskus tutup usia pada hari Senin 21 April 2025. Berita yang cukup mengagetkan mengingat…
Sudah bukan rahasianya Donald Trump saja, seluruh dunia juga tahu kalau umat manusia sedang terancam…
Kasus pelecehan pasien yang melibatkan dokter saat ini marak menjadi buah bibir masyarakat. Kejadiannya nyaris…