April Jasmine
Sempat memiliki permasalahan kesehatan yang membuatnya akan divonis sulit hamil, mantan aktris sinetron yang juga istri Ustaz Solmed ini akhirnya melahirkan anak pertama mereka. Setelah punya anak pertama, keduanya ingin punya anak lagi dan harus menjalankan bayi tabung.
Kadek Devi
Setelah menikah dengan Dewa Yoga pada tahun 2015 lalu, ratu FTV ini memutuskan untuk mundur dari dunia entertainment. Ia memilih fokus pada keluarganya. Keduanya dikaruniai anak pertama kembar yang sangat menggemaskan.
Bayu Oktara
Sebagai seorang ayah, Bayu Oktara pasti sangat bahagia mendapatkan karunia anak perempuan. Setelah dikaruniai anak pertama perempuan, anak kedua Bayu pun perempuan. Bahkan, kembar dan sangat menggemaskan!
BACA JUGA: Rempong Tapi Bahagia, Begini Cerita 5 Seleb Indonesia yang Merawat Bayi Kembar Mereka
Memang sih nggak bakal mudah mengurus dua anak kembar sekaligus. Tapi kelucuan mereka membuat lelah hilang seketika! Bagaimana, kamu jadi ingin punya anak kembar juga nggak?