in

4 Tradisi Malam Pertama Ini Bakal Membuat Kamu Ngelus Dada

Menginjak tamu sebelum malam pertama

Diinjak Pengantin [image source]
Kalau tradisi Kepulauan Marquesas, Tahiti ini bisa dibilang sangat merugikan para tamu undangan. Entah mulai kapan ada tradisi itu, tapi setelah melakukan sebuah pernikahan, pengantin diwajibkan untuk menginjak para tamu. Nantinya para undangan tersebut akan berjejer seperti karpet yang memanjang. Selanjutnya satu persatu dari para tamu tersebut harus di injak oleh kedua mempelai. Baru setelah prosesi ini selesai, mereka benar-benar dianggap sah sebagai pasangan suami dan istri. Setiap injakan yang dilakukan oleh kedua mempelai itu, mereka harus mengucapkan terima kasih dan selamat tinggal pada temu yang mereka injak. Prosesi berakhir saat kedua mempelai masuk ke kamar pengantin, dan usailah tradisi wajib masyarakat Marquesas itu sebagai pasangan yang sah. Unik memang, tapi kalau begini jadi jarang yang bakal menghadiri undangan.

BACA JUGA: 17 Wisata Khas Banyuwangi Paling Hits yang Bakal Membuatmu Amnesia dengan Bali

Meski seaneh apapun, tradisi tetaplah sebuah adat yang harus dilakukan. Bagi kita mungkin itu memang aneh, namun bagi mereka itu merupakan hal yang sakral dan memiliki nilai tersendiri. Itulah yang namanya perbedaan tradisi, seaneh apapun kita tetap harus menghormatinya.

Written by Arief

Seng penting yakin.....

Leave a Reply

8 Nama Daerah di Indonesia Ini Bikin Kamu Nggak Bisa Berhenti Ngakak

10 Foto Perbedaan Sebelum dan Sesudah Operasi Plastik, Awalnya Menarik Akhirnya Bikin Nggak Tertarik