in

10 Potret Mirisnya Kehidupan Kos di Hongkong, Bahkan Toilet dan Dapur Pun harus Jadi Satu

Kerasnya hidup di sana [sumber gambar]

Masalah kepadatan di Hongkong, mungkin sudah jadi rahasia umum dunia. Bagaimana tidak, lantaran jumlah warga yang membludak tak sebanding dengan tanah yang dapat ditinggali. Alhasil banyak orang yang tinggal di tempat seadanya, bahkan lebih sempit dari penjara. Menggunakan rumah susun pun tak menyelesaikan masalah, selain sewa mahal juga penuh semua.

Melihat keadaan itu, salah satu fotografer sempat mengabadikannya dalam bentuk foto. Ya, dirinya terfokus bagaimana keadaan warga ini yang bahkan toilet dan tempat makan serta dapur pun jadi satu. Mau bagaimana lagi, hanya itu yang bisa mereka lakukan. Yuk mengintip lebih lanjut keadaan di sana.

Sewa mahal dan tak ada lahan membuat mereka harus hidup seperti ini

Kerasnya hidup di sana [sumber gambar]

Tak ada bedanya antara toilet dan dapur, karena semua jadi satu di sana

Toilet dan dapur [sumber gambar]

Kehidupan yang tidak sehat membuat penyakit bisa datang kapan saja

Penyakit biasa datang kapan saja [sumber gambar]

Mau bagaimana lagi hanya hidup penuh sesak yang jadi pilihannya

Hidup penuh sesak [sumber gambar]

Bukannya pemerintah diam, namun ini memang persoalan tak ada ujung

Usaha telah maksimal dalam membantu [sumber gambar]

Alhasil dengan memanfaatkan lahan seadanya, semua barang ditumpuk jadi satu

Semua barang ditumpuk [sumber gambar]

Jadi jangan kaget hampir tak ada lagi antara ruang satu dan lainnya, semua ditumpuk

Keadaan kos atau rumah tak beraturan [sumber gambar]

Dengan pendapatan seadanya, mereka akan berusaha terus bertahan

Mencoba terus bertahan [sumber gambar]

Beruntung mereka yang punya uang lebih, ada tempat layak untuk dihuni

Beruntung yang punya yang lebih [sumber gambar]

Sedangkan yang tak punya uang, yang hidup seperti ini

Yang tak punya yang miris [sumber gambar]
Melihat kehidupan kos sebagian orang di Hongkong ini tentu bikin kita sadar. Di Indonesia bahkan orang yang mengaku miskin pun masih banyak yang punya rumah layak serta kendaraan bermotor. Tentu sangat berbeda dengan mereka yang toilet, tempat makan dan dapur dijadikan satu. Mungkin kita masih perlu lagi banyak berucap syukur.

Written by Arief

Seng penting yakin.....

Leave a Reply

Mengintip Stadion Nasional Maladewa yang Dulu Sempat Dianggap Super Jelek Sedunia

4 Fakta Video Sosok yang Mengaku Imam Mahdi di Monas dan Jadi Pemimpin Akhir Zaman