3. Grace Mugabe
Namanya memang Grace alias anggun, tapi kelakukan istri Presiden Robert Mugabe ini jauh dari sifat anggun. Saat liburan ke Hong Kong, seorang reporter membuatnya begitu marah sampai-sampai ia menghajar sendiri reporter tersebut. Gara-gara kejadian tersebut, reporter malang itu menderita luka-luka di kepala hingga wajah karena terkena hantaman cincin berlian yang melingkar di jari si First Lady.