4. Akon
Terlahir dengan nama Damala Badara Akon Thiam, musisi beken ini udah beragama Islam saat diasuh keluarganya di Senegal yang kemudian pindah ke Amerika Serikat. Akon adalah seorang muslim yang taat meskipun pernah melakukan hal yang cukup kontroversial lewat salah satu lagu dan video klipnya.