in

5 Cara Jitu Mengusir Kantuk Tanpa Harus Minum Kopi

3. Buah Apel

Buah apel, selain nikmat dan mengandung banyak vitamin juga dapat menghilangkan rasa kantuk pada diri kita loh. Buah berwarna merah ini mengandung fruktosa, yang tidak lain adalah gula alami. Zat itulah yang dapat membuat tubuh kita tetap segar dan terjaga saat beraktifitas.

Apel sehat dan menyegarkan
Apel sehat dan menyegarkan [ImageSource]
Rasa manisnya dapat menyegarkan tubuh kita, mulai dari mulut, kerongkongan, otak hingga mengalir keseluruh ubuh kita. Selain itu, buah apel memang sangat nikmat bukan. Kita bisa memakannya begitu saja atau dibuat jus tanpa gula. Membayangkannya saja sudah terasa kesegarannya.

Written by Rahma Muliani

Leave a Reply

Mandi bola di Museum Nasional, Washington

Museum Diubah Jadi Kolam Bola Plastik, Malah Banyak Pengunjungnya

7 Hewan Mengerikan ini Ternyata Ibu yang Baik Bagi Anaknya!