in

6 Kisah Miris Tokoh Indonesia Sebelum Berhasil Meraih Kesuksesan

6. Susi Pudjiastusi

Susi Pudjiastuti kini memang dikenal sebagai menteri kelautan dan pengusaha besar. Namun dengan latar belakang yang hanya memiliki ijazah SMP, tentu saja hal tersebut sangatlah hebat. Namun semua kesuksesan tersebut hanya bisa didapat dengan perjuangan keras.

Susi Pudjiastusi [Image Source]
Susi Pudjiastusi [Image Source]
Ia memulai karirnya dengan menjadi pengepul ikan di Pangandaran dengan modal yang pas-pasan. Usaha tersebut akhirnya berhasil berkembang hingga ia akhirnya mampu mendirikan pabrik pengolahan ikan. Hebatnya lagi, beliau juga merupakan sosok yang peduli dengan kemanusiaan. Saat terjadi bencana tsunami di Aceh, pesawat miliknyalah yang pertama kali tiba dan membawa bantuan.

Baca Juga : 7 Tokoh Besar Indonesia Ini Harusnya Layak Menyandang Gelar Pahlawan

Hanya diam dan menggerutu atas kesuksesan orang lain tidak akan membuat hidup kita menjadi lebih baik. Tokoh tersebut saja sempat mengalami cobaan sebelum bisa sukses berkarya dan terkenal seperti sekarang ini. Jadi jika kita juga ingin seperti mereka, hal yang harus dilakukan adalah segera berdiri dan bergerak menciptakan kesuksesan kita sendiri.

Written by Tetalogi

Leave a Reply

7 Kejuaraan Aneh yang Hanya Ada di China

5 Profesi yang Lebih Krusial dari Buruh Tapi Bergaji Sangat Rendah