in

Dulu Dibully Karena Gemuk, Sekarang Malah Jadi Model

Tidak akan ada yang pernah tahu kemana nasib akan membawa kita, jadi jangan pernah menghina seseorang apapun keadaan mereka. Sepertinya hal inilah yang dirasakan teman-teman sekolah Tess Holliday yang dulu sering mem-bully-nya.

gadis dibully makin menjadi

Baca Juga: 5 Model Cantik Luar Biasa Dan Mendunia Yang Ternyata Dulunya Pria

Saat masih sekolah, ia sering di-bully karena bentuk tubuhnya yang besar. Menurut teman sekolahnya, ia tidak akan pernah bisa menjadi model dengan bentuk tubuhnya yang seperti itu. Tapi ternyata teman-temannya salah.

1. Berusaha Menjadi Model Sejak Remaja

Sejak berusia 15 tahun, Tess sudah memiliki bentuk tubuh yang besar dengan tinggi 163cm. Saat itu ia ikut audisi untuk plus model di Atlanta, Georgina. Namun sayangnya ia ditolak dan bahkan pihak agensi mengatakan bahwa dirinya sudah cukup beruntung jika berhasil masuk dalam cetak katalog karena tubuhnya yang terlalu pendek dan besar.

Tess Holiday, Model Plus Size [Image Source]
Tess Holiday, Model Plus Size [Image Source]
Ia kemudian berkerja sebagai seorang makeup artist, hair stylist, serta creative director di acara fashion show. Namun keinginannya untuk menjadi seorang model tidak pernah terkubur sehingga ia kemudian pindah ke Los Angeles.

Selanjutnya: Menjadi Model Plus Size Professional

Written by Tetalogi

Leave a Reply

Awas Modus Kejahatan Baru Pakai Pisau Kartu!

11 Foto yang Diambil Sesaat Sebelum Nasib ‘Apes’ Melanda