in

4 Fakta Thunderbird, Burung Raksasa Purba yang Dipercaya Masih Hidup Hingga Sekarang

3. Beberapa Bukti Soal Eksistensi Thunderbird

Bukan tanpa alasan kenapa Thunderbird selalu jadi bahan pembicaraan melainkan lantaran banyaknya saksi mata yang melihat burung raksasa ini. Ya, ada banyak orang yang mengaku melihat burung ini. Seperti pengakuan sekelompok koboi di akhir era 18an yang bahkan tak hanya melihat tapi juga berhasil menangkap salah satu Thunderbird.

Foto Thunderbird yang tertangkap [Image Source]
Foto Thunderbird yang tertangkap [Image Source]
Dimulai dari pertengahan abad 18 hingga beberapa masa setelahnya, sejumlah laporan soal munculnya Thunderbird terus bermunculan. Yang paling baru adalah saksi seorang pria yang melihat burung besar terbang di daerah San Antonio, Texas. Laporan penglihatan di tahun 2007 itu bahkan sempat menarik perhatian satu kru ekspedisi untuk melakukan pencarian di tahun 2009.

Written by Rizal

Hanya seorang lulusan IT yang nyasar ke dunia tulis menulis. Pengalamannya sudah tiga tahun sejak tulisan pertama dimuat di dunia jurnalisme online. Harapannya bisa membuat tulisan yang super kece, bisa diterima siapa pun, dan juga membawa influence yang baik.

Contact me on my Facebook account!

Leave a Reply

5 Senjata ini Selalu Jadi Favorit Pasukan Elit Menjalankan Misi Gilanya

4 Tradisi Penanda Kedewasaan Unik di Indonesia